Prabumulih, 18 April 2024
TPK kelurahan Sidomulyo "Yogi Ramadhan"di dampingi oleh PKB Kelurahan Sidomulyo "Saprian Jaya" melakukan pendampingan dan memberikan pelayanan KIE (Komunikasi, Informasi dan Edukasi) kepada Catin yang ada di kelurahan Sidomulyo untuk mencegah resiko stanting.